Wicaksono, Arditya and Nugroho, Romi and Salim, M Nazir (2020) Pengaruh Program Sertipikasi Tanah terhadap Peningkatan Pendapatan Masyarakat: Studi Kasus di Lima Provinsi. Puslitbang ATR/BPN Press, Bogor. ISBN 978-623-96953-7-8
|
Text
2020_Pengaruh Program Sertipikasi Tanah-dikompresi.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
Penelitian dengan judul Pengaruh Program Sertipikasi Tanah Terhadap Peningkatan Pendapatan Masyarakat merupakan salah satu penelitian yang dilaksanakan oleh Pusat Pengembangan dan Standarisasi Kebijakan Agraria, Tata Ruang dan Pertanahan (PPSK-ATP) Kementerian Agraria dan Tata Ruang/ Badan Pertanahan Nasional pada tahun 2020. Penelitian ini dilaksanakan untuk menjawab salah satu Indikator Kinerja Utama yakni berapa besar peningkatan pendapatan penerima program strategis Kementerian ATR/BPN. Laporan penelitian ini telah melalui berbagai tahapan/proses sesuai kaidah penelitian dimulai dari penyusunan rancangan dan instrumen penelitian, pengumpulan data lapang, pengolahan data dan seminar akhir. Dari awal hingga akhir proses penelitian mendapat banyak dukungan, saran dan kritik yang penekananya pada kualitas penelitian.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Prodi Diploma IV Pertanahan |
Depositing User: | lintang lt lintang |
Date Deposited: | 15 Dec 2021 07:15 |
Last Modified: | 04 Jul 2022 03:29 |
URI: | http://repository.stpn.ac.id/id/eprint/3782 |
Actions (login required)
View Item |